Kata-kata bisa menggerakkan hati dan semangat yang lesu.Kata-kata walaupun hanya sepatah kadang bisa memicu sebuah inspirasi untuk melahirkan ide besar. Kata-kata bisa menggerakkan kehidupan. Kata-kata mampu mengubah keadaan bahkan dunia. Selamat menikmati
Di mana Anda lebih berkomitmen :
Sebuah keputusan yang dibuat orang lain yang tanggung jawabnya dilimpahkan kepada Anda, atau sebuah keputusan di mana Anda diberi kesempatan untuk ikut berpartisipasi memutuskannya ?
-Ken Blanchard-