Ini mencengangkan, tapi benar : Rata-rata orang Amerika menghabiskan waktu 40 % waktu luang mereka di depan televisi. Seperti tanpa sadar ! Dalam rentang seumur hidup, atau dianggap sebagai seumur hidup, menonton televisi selama itu setara dengan waktu sepuluh tahun.
-Thomas J. Leonard-